Lowongan Kerja BUMN PT PAL Indonesia September 2016

Lowongan Kerja Terbaru September 2016 PAL Indonesia (Persero) adalah Badan Usaha Milik Negara yang bergerak di bidang industri galangan kapal.

Tentang PT PAL Indonesia (Persero)

PAL Indonesia (Persero) merupakan salah satu industri strategis yang memproduksi alat utama sistem pertahanan Indonesia khususnya untuk matra laut, keberadaannya tentu memiliki peran penting dan strategis dalam mendukung pengembangan industri kelautan nasional.

PT PAL INDONESIA (Persero) berlokasi di Ujung, Surabaya. Dengan kegiatan bisnis utamanya meliputi:
  1. Memproduksi kapal perang dan kapal niaga 
  2. Memberikan jasa perbaikan dan pemeliharaan kapal 
  3. Rekayasa umum dengan spesifikasi tertentu berdasarkan kebutuhan klien

Sejarah berdiri PT PAL Indonesia (Persero)

PT. PAL Indonesia (Persero) bermula dari sebuah galangan kapal yang bernama MARINA dan didirikan oleh pemerintah Belanda pada tahun 1939. Pada masa pendudukan Jepang, Perusahaan ini beralih nama menjadi Kaigun SE 2124.

Setelah kemerdekaan, Pemerintah Indonesia menasionalisasi Perusahaan ini dan mengubah namanya menjadi Penataran Angkatan Laut (PAL). Pada tanggal 15 April 1980, Pemerintah mengubah status Perusahaan dari Perusahaan Umum menjadi Perseroan Terbatas sesuai dengan akta No. 12


PAL Indonesia (Persero) saat ini kembali membuka:

Lowongan Kerja Terbaru 2016 PAL Indonesia (Persero)

untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:

1. Pengembang SDM dan Organisasi (S1 Industrial Engineering/Naval Architecture) - PAL Indonesia (Persero)

2. Desainer (S1 Naval Architecture/Shipping System Engineering) - PAL Indonesia (Persero)

3. Pemrograman Komputer (S1/D3 Informatics Engineering) - PAL Indonesia (Persero)

4. Production Engineer (S1 Naval Architecture/Mechanical/Shipping Electricity) - PAL Indonesia (Persero)

5. Inspektur Mutu (D3 Ship Engineering / Design) - PAL Indonesia (Persero)


General Requirements:
  • Male / Female, Indonesian citizen (WNI).
  • Physically and mentally healthy.
  • Maximum age of 30 years old.
  • Fluent in English (spoken and written).
  • Computer literate.
  • Expertise with AutoCAD 2D & 3D for designer and engineer positions.

Application should contains the below documents :
  1. Application letter and Criculum Vitae (CV);
  2. Copy of ID Card (KTP);
  3. Copies of diploma and transcrpits;
  4. Copies of ther relevant certificates or documents to support the application;
  5. Color photograph 3x4.


Cara Melamar Pekerjaan PT PAL Indonesia (Persero)

Apabila anda memenuhi kualifikasi pada PAL Indonesia (Persero) Karir, segera kirim berkas lamaran anda (lihat atas) pada jadwal acara dan alamat berikut:

Indonesia Business and Development
(IBD) Expo 2016
at JCC Senayan Jakarta
Jl Jend Gatot Subroto, Jakarta Selatan 10270
Other inquiry, feel free to contact 031-3292275 Ext. 2232
Batas Lamaran : 08-11 September 2016

Demikian informasi pekerjaan hari ini. Lihat juga lowongan kerja lengkap lainnya DISINI